Singapura negara yang tak asing didengar dan memiliki ikon patung singa ini adalah destinasi wisata yang wajib juga kamu kunjungi bersama keluarga,Negara dengan julukan “the lion city” memiliki berbagai pusat wisata yang sangat menarik dan seru selain itu juga Negara ini memiliki 64 pulau tapi hanya 1 pulau yang dihuni,negara yang bisa dibilang Kota ini adalah negara dengan wilayah yang sempit dibanding negara lain pada umumnya  namun negara ini sangatlah maju.

Adapula beberapa Destinasi wisata yang Sangat Menarik juga wajib kamu kunjungi :

1.Universal Studios

Tempat Wisata atau wahana ini sangat populer dikalangan wisatawan karena tempat ini sangat cocok untuk anda yang ingin liburan bersama keluarga dan menikmati pertunjukan dari berbagai tema dan konsep diantaranya Hollywood, Newyork, Sci-fi City, Ancient Egypt, The Lost World, Far Far Away, dan terakhir adalah Madagascar. 

dan anda juga dapat merasakan sensasi wahana seperti

1.Battlestar Galactica: HUMAN vs. CYLON

2. Revenge of the Mummy

3.Puss In Boots’ Giant Journey

5.Transformers The Ride: The Ultimate 3D Battle

6.Jurassic Park Rapids Adventure

7.Canopy Flyer

8. Accelerator

9.Sesame Street Spaghetti Space Chase.

 Dan masih banyak lagi yang dapat anda dan kelurga anda nikmati.

2. Merlion Park

patung yang berkepala singa dan bertubuh ikan adalah maskot dari negara singapura yang sering dikunjungi wisatawan untuk spot foto selain itu didepan patung ini terdapat sungai yaitu “ Singapore River”. Kamu dapat menikmati sensasi menyusuri sungai dengan perahu listrik yang canggih dan menikmati pemandangan negara singapura.

3. Masjid Sultan

Masjid Sultan Yang berada di Kampong Glam Singapore ini adalah Masjid Pertama Di negara singapura. Bila Ingin berkunjung biasanya petugas memberikan jubah agar terlihat lebih sopan saat memasuki masjid ini, Dan kamu bisa beribadah dengan khusu disini karna masjid ini sangat terawat dan bersih.